Oleh : | 05 Oktober 2021 | Dibaca : 619 Pengunjung
Pada hari Selasa tanggal 5 Oktober 2021, Kepala Kejaksaan Tinggi Bali Ade T Sutiawarman bersama Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Bali I Ketut Sumedana dan Asisten Pengawasan Riza Faisal Ritonga beserta pera Pemeriksa pada bidang Pengawasan mengikuti kegiatan Rapat Kerja Teknis Bidang Pengawasan Kejaksaan RI Tahun 2021 yang bertema “Kerja Keras, Kejaksaan Hebat” secara virtual yang di buka oleh Jaksa Agung RI.
Rapat Kerja Bidang Pengawasan tahun 2021 bertujuan untuk mencapai penyelesaian dan penguatan kinerja yang tinggi serta meningkatkan
pelayanan maupun meraih kepercayaan masyarakat, karena Bidang Pengawasan merupakan elemen vital baik sebagai Early Warning System dan Big data berbasis IT, sebagai Counsulting dan sebagai Catalisator yang memastikan kinerja bidang-bidang yang ada, yaituBidang Pembinaan, Pidum, Pidsus, Intelijen, dan Datun serta Pidana Militer (Pidmil) yang baru terbentuk berjalan sebagaimana ketentuan
yang berlaku dan memastikan berjalan Quality Control and Assurance.
#kejaksaanri
#jaksasahabatmasyarakat
#jaksakita
Oleh : | 05 Oktober 2021 Dibaca : 619 Pengunjung
Kajati Bali Menjadi Narasumber FGD Mitigasi Risiko Kredit Macet dan Mekanisme Penyelesaiannya melalui Bidang Datun Kejati Bali
833Kajati Bali Memberikan Materi tentang Kiat Keberhasilan Pemanfaatan Teknologi dalam Pelayanan Publik
819Kejati Bali Berperan dalam Mendukung Persiapan Penetapan DPT Pemilu 2024 di Provinsi Bali
825Kunjungan dari Universitas : Kejati Bali Menerima Kunjungan dari SMHI Fakultas Hukum Universitas Airlangga
824Kegiatan Audiensi : Kajati Bali Menerima Kunjungan Silaturahmi dari Pomdam IX/Udayana