Oleh : | 05 Desember 2019 | Dibaca : 1558 Pengunjung
Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Bali Didik Farkhan Alisyahdi, S.H., M.H. menghadiri acara Diskusi Publik dalam rangka sinergitas Komisi Yudisial dengan Hakim dan Aparatur Penegak Hukum dengan tema "Upaya pencegahan dan Penegakan Hukum terhadap pelaku anarkis di Persidangan dan pengadilan" pada hari ini Kamis, tgl 5 Desember 2019, jam 08.00 Wita, bertempat Hotel Aston Denpasar, turut hadir :
1. Komisi Yudisial Ketua Bidang SDM, Advokasi, Hukum Peneliti dan Pengembangan Komisi Yudisial RI (Dr.H. Sumartoyo, SH.M.Hum)
2. Ketua Pengadilan Tinggi beserta jajarannya
3. Kepala Kepolisian Daerah Bali atau yang mewakili
4.Kepala Biro Rekrutmen, Advokasi dan Peningkatan Kapasitas Hakim, (Ari Sudihar, SH.H.Hum) beserta jajarannya.
Oleh : | 05 Desember 2019 Dibaca : 1558 Pengunjung
Kajati Bali Menjadi Narasumber FGD Mitigasi Risiko Kredit Macet dan Mekanisme Penyelesaiannya melalui Bidang Datun Kejati Bali
833Kajati Bali Memberikan Materi tentang Kiat Keberhasilan Pemanfaatan Teknologi dalam Pelayanan Publik
817Kejati Bali Berperan dalam Mendukung Persiapan Penetapan DPT Pemilu 2024 di Provinsi Bali
825Kunjungan dari Universitas : Kejati Bali Menerima Kunjungan dari SMHI Fakultas Hukum Universitas Airlangga
821Kegiatan Audiensi : Kajati Bali Menerima Kunjungan Silaturahmi dari Pomdam IX/Udayana