Oleh : kejatibali | 22 Agustus 2019 | Dibaca : 631 Pengunjung
Dalam rangka mewujudkan Zona Integritas dari WBK menuju WBBM pada hari Rabu tanggal 21 Agustus 2019 bertempat di Aula Kanwil Kemenag Propinsi Bali beberapa Jaksa Perempuan dan beberapa anggota Ikatan Adhyaksa Dharmakarini mengikuti kegiatan penguatan Zona Integritas, Wilayah Bebas Korupsi dan Saya Perempuan Anti Korupsi (SPAK) dengan nara sumber Wakil Ketua KPK Ibu Basaria Panjaitan. Acara tersebut juga dihadiri oleh Polwan Polda Bali, Anggota Bhayangkari, Anggota Dharmawanita propinsi Bali dan juga ASN perempuan dari Pemprov Bali.
Oleh : kejatibali | 22 Agustus 2019 Dibaca : 631 Pengunjung
Kajati Bali Menjadi Narasumber FGD Mitigasi Risiko Kredit Macet dan Mekanisme Penyelesaiannya melalui Bidang Datun Kejati Bali
833Kajati Bali Memberikan Materi tentang Kiat Keberhasilan Pemanfaatan Teknologi dalam Pelayanan Publik
817Kejati Bali Berperan dalam Mendukung Persiapan Penetapan DPT Pemilu 2024 di Provinsi Bali
825Kunjungan dari Universitas : Kejati Bali Menerima Kunjungan dari SMHI Fakultas Hukum Universitas Airlangga
821Kegiatan Audiensi : Kajati Bali Menerima Kunjungan Silaturahmi dari Pomdam IX/Udayana