Oleh : | 14 April 2023 | Dibaca : 283 Pengunjung
Asisten Intelijen Kejati Bali, Chandra Purnama, S.H., M.H. mengikuti Rapat lanjutan dengan Kementerian Marves, dimana kegiatan ini membahas koordinasi terkait strategi-strategi antar pihak pemangku kepentingan yang berada di wilayah Bali dalam menindaklanjuti arahan sebelumnya dari Menko Marves, dimana perlunya sosialisasi narasi tunggal secara masif oleh seluruh instansi di Bali demi mengedukasi do's and don'ts bagi wisatawan mancanegara. Hal ini merupakan dampak permasalahan kualitas pariwisata di Bali khususnya aksi yang meresahkan dan melanggar hukum.
Asisten Intelijen didampingi Koordinator dan Staf pada bidang Intelijen menyampaikan strategi narasi yang diterapkan dalam penertiban wisatawan mancanegara meliputi tagline Kejaksaan "Kenali Hukum, Jauhi Hukuman". Melalui rapat koordinasi ini diharapkan pemerintah pusat, pemerintah daerah maupun pihak pemangku kepentingan lainnya bersinergi untuk dapat menerapkan strategi-strategi kebijakan yang baik dan tepat sasaran, sehingga terwujud pariwisata yang aman serta berkualitas.
Oleh : | 14 April 2023 Dibaca : 283 Pengunjung
Kajati Bali Menjadi Narasumber FGD Mitigasi Risiko Kredit Macet dan Mekanisme Penyelesaiannya melalui Bidang Datun Kejati Bali
832Kajati Bali Memberikan Materi tentang Kiat Keberhasilan Pemanfaatan Teknologi dalam Pelayanan Publik
814Kejati Bali Berperan dalam Mendukung Persiapan Penetapan DPT Pemilu 2024 di Provinsi Bali
823Kunjungan dari Universitas : Kejati Bali Menerima Kunjungan dari SMHI Fakultas Hukum Universitas Airlangga
821Kegiatan Audiensi : Kajati Bali Menerima Kunjungan Silaturahmi dari Pomdam IX/Udayana