Oleh : | 20 Maret 2023 | Dibaca : 394 Pengunjung
![]() |
Hari Jumat tanggal 17 Maret 2023 bertempat di Aston Denpasar hotel & Convention Center, Kejaksaan Republik Indonesia menerima pengghargaan dari Public Relation (PR) Indonesia dalam ajang Public Relation Indonesia Awards (PRIA) 2023 pada kategori Owned Media E-Magazine Kejaksaan Story Edisi I 2022 Kejaksaan RI dan Kategori Terpopuler Media Massa.
Piagam penghargaan dan trophi untuk Kejaksaan RI diterima yang diwakili oleh Asisten Intelijen Kejaksaan Tinggi Bali Chandra Purnama. Dengan diterimanya penghargaan tersebut dapat lebih termotivasi dalam meningkatkan pelayanan publikasi dan kehumasan secara Profesional.
Penghargaan ini melengkapi serangkaian penghargaan yang telah diterima oleh Bapak Jaksa Agung, maupun Kejaksaan RI dari berbagai ajang awards.
Oleh : | 20 Maret 2023 Dibaca : 394 Pengunjung
Kajati Bali Menjadi Narasumber FGD Mitigasi Risiko Kredit Macet dan Mekanisme Penyelesaiannya melalui Bidang Datun Kejati Bali
1146Kajati Bali Memberikan Materi tentang Kiat Keberhasilan Pemanfaatan Teknologi dalam Pelayanan Publik
1155Kejati Bali Berperan dalam Mendukung Persiapan Penetapan DPT Pemilu 2024 di Provinsi Bali
1164Kunjungan dari Universitas : Kejati Bali Menerima Kunjungan dari SMHI Fakultas Hukum Universitas Airlangga
1007Kegiatan Audiensi : Kajati Bali Menerima Kunjungan Silaturahmi dari Pomdam IX/Udayana